Joetsu Shinkansen

Jalur ini membentang dari Jepang tengah sampai pelabuhan Niigata di Pantai Laut Jepang. Sejak tahun 1990-an Niigata telah menjadi jalur penting dan nyaman sebagai penghubung ke Rusia. Ada dua jenis kereta api yang beroperasi di jalur ini, sepenuhnya dioperasikan oleh Japan Rail Pass dan JR East Pass.

Toki

Ini adalah kereta tercepat yang beroperasi di antara Tokyo dan Niigata yang dapat ditempuh sekitar dua jam. Toki dan Max-Toki berangkat dari kedua arah sebanyak dua kali setiap jam. Saat berhenti di Stasiun Echigo-Yuzawa penumpang dapat melanjutkan perjalanan ke kota Toyama atau kota Kanazawa menggunakan kereta Limited Express.



Tanigawa

Tanigawa dan Max-Tanigawa hanya melakukan perjalanan antara Stasiun Tokyo dan resor ski Gala-Yuzawa di Echigo-Yuzawa. Kereta ini berhenti disemua stasiun sekunder, namun cukup cepat unutk ukuran kereta ini

0 komentar:

Posting Komentar